12/03/19

Cara Screenshoot Layar Display PC/Laptop dengan Sosftware Paint

        Salah satu kebutuhan yang tidak lepas bagi kalangan mahasiswa, umum, atau orang yang mempunyai pekerjaan kantoran adalah pc/laptop. Media yang digunakan hanya untuk memberikan informasi dalam kalangan pembisnis saja. Tetapi yang sedang dibuatnya seolah-olah terkendala bagaimana caranya media itu menarik untuk dijadikan bahan promosi.


           Produk yang ditawarkan sering harus memberikan contoh yang ditawarkan agar orang dapat melihat dan menilai barang atau jasa yang dijual. Contohnya dengan menggunakan perangkat PC/laptop atau bahkan smartphone. Cara mempublikasikannya saja perlu adanya gambar yang dituliskan secara bentuk mark atau jenis nama perusahaan yang ditawarkan.


           Dengan itu, maka saya akan memberikan contoh bagaimana cara men-screenshoot display layar pc/laptop dan membukanya hanya dengan software paint yang sudah terinstall oleh driver software, bagi yang belum punya, silahkan cari di google dan menginstalnya. Berikut tutorialnya :


ardywidyak.blogspot.com


1.  Pilihlah contoh gambar atau tampilan yang akan discreenshoot, Misal saya memberi contoh gambar seperlunya yang bisa saya contohkan.


ardywidyak.blogspot.com


kemudian tekan tombol "Prt Sc Sys Rq" pada keyboard device laptop/PC kalian.


ardywidyak.blogspot.com


2.  Setelah itu buka software "PAINT" yang ada didalam menu "START" atau search di taskbar menu, seperti contoh gambar dibawah ini.


ardywidyak.blogspot.com


3.  Kemudian tekan tombol keyboard "Ctrl + V", maka gambar yang tadi sudah discreenshoot akan muncul didalam softwarenya.


ardywidyak.blogspot.com


4.  Setelah gambar sudah muncut. apabila gambar kalian ingin zoom-out dan zoom-in layar agar tampilannya berubah, tekan dan tahan tombol "Ctrl" dan drag scroll mouse kalian putar keatas atau kebawah. Dan silahkan edit sesuai dengan yang kalian inginkan.



0 komentar:

Posting Komentar